K-One Production | Belajar Nge-Blog |
12 Best Recent Post Widget For Blogger Blog
4/3/2016 8:28:00 PM
Apa itu widget recent post? widget recent post adalah widget yang menampilkan artikel terbaru yang baru saja kamu publikasikan. Kamu bisa mengatur ingin menampilkan artikel terbaru disemua label atau berdasarkan label tertentu. Dengan memasang widget artikel terbaru ini, pengunjung akan mengetahui daftar artikel-artikel yang baru saja kamu publikasikan atau artikel yang baru saja kamu
Kumpulan Widget Popular Post Untuk Blogger Blog
4/3/2016 8:27:00 PM
4/3/2016 8:27:00 PM
Widget Popular post adalah widget yang menampilkan sekumpulan postingan yang sering dikunjungi atau dibaca oleh pengunjung berdasarkan hari, minggu, bulan, atau selama-lamanya menurut perhitungan google analytic. Widget ini sudah disediakan oleh Blogger tinggal kita saja yang menentukan ingin memasangnya atau tidak. Widget popular post sangat berguna bagi blog karena dapat menambah jumlah page
12 Efek Loading Page Blog Untuk Blogger
4/3/2016 8:27:00 PM
4/3/2016 8:27:00 PM
Mungkin saja ada di antara sobat ada yang suka menampilkan animasi-animasi blog seperti animasi loading blog agar blog terlihat lebih keren dan menarik. Pada waktu yang lalu saya sudah sempat membagikan 10 widget popular post keren untuk blog, Nah sobat pada kesempatan ini saya akan membagikan 12 efek animasi loading blog yang populer sudah pernah di bagikan oleh blog ini. 1. Juggling Loader
3 Style Keren Halaman Error/ Halaman Tidak di Temukan di Blogger
4/1/2016 8:21:00 PM
4/1/2016 8:21:00 PM
Apakah kamu tahu apa itu halaman error/halaman tidak di temukan di blog? halaman error ini adalah halaman url/link yang sebelumya ada di blog tapi telah terhapus/dihapus. Ada juga halaman error karena kesalahan penulisan link, misalnya ketika pengunjung salah mengetikan link yang di dasarkan dari link blog kita maka dia akan menuju ke halaman error ini. Nah, dari pada page/halaman kosong yang
Memasang Video Youtube Responsive Dengan Tampilan Yang Menarik
3/17/2016 9:15:00 AM
3/17/2016 9:15:00 AM
Pastinya kita semua tahu bahwa pengguna mobile saat ini semakin banyak. Web/blog kita menjadi lebih sering di akses pengguna menggunakan mobile sehingga saat ini di tuntut web/blog harus mobile friendly dan responsive bahkan Googlepun menyarankan web/blog dibuat menjadi mobile friendly. Ada saatnya kita harus memasukan video kedalam postingan dan seringkali adalah video yang di ambil dari
Cara Memasukan Emoticon, Gambar dan Element lain di Komentar Blog
3/9/2016 3:02:00 AM
3/9/2016 3:02:00 AM
Setelah sebelumnya saya telah membagikan widget top komentator warna warni dan 2 widget recent comment untuk blogger. Pada kesempatan ini saya akan membagikan cara memasukan emoticon, gambar dan elemen lain seperti code, quote dan lain-lain di kotak komentar Blogger. Contohnya kamu dapat melihat gambar dibawah ini. Cara membuat emoticon, memasukan gambar, dan kode lain pada komentar Blogger 1
Cara Membuat Pemutar Musik pada halaman di Blogspot
3/2/2016 6:13:00 PM
3/2/2016 6:13:00 PM
How to Add Music Player to Your Blogspot Page. Berikut ini adalah cara membuat pemutar musik (music player) pada halaman/page di Blogger. Biasanya kita memasang widget ini pada sidebar blog, tapi kali ini berbeda dengan sebelumnya-sebelumnya karena kita akan memasang widget pemutar musik ini pada halaman blog. Kamu bisa memilih lagu favorit kamu, mengupload lagu favorit kamu ke Google site dan
Cara Mencegah Internal Link Terbuka Pada "New Tab" di Blogspot
2/22/2016 8:10:00 PM
2/22/2016 8:10:00 PM
Biasanya klik open in new tab digunakan untuk eksternal link, sedangkan untuk internal link memakai settingan terbuka pada window yang sama ini biasanya jika masih di blog itu sendiri. Salah satu tujuan penggunaan internal link yang terbuka pada window yang sama adalah menjaga reader untuk tetap menjelajah blog tanpa harus menutup window. Sehingga bounce rate blog akan terjaga dengan baik.
Cara Menonaktifkan Widget Blog di Tampilan Versi Mobile
2/21/2016 11:44:00 AM
2/21/2016 11:44:00 AM
Agar blog kita cepat di akses menggunakan browser mobile maka kita dapat menonaktifkan widget-widget yang tidak terlalu penting yang bisa memperlambat blog ketika di muat menggunakan browser mobile. Dengan menonaktifkan beberapa widget pada fersi mobile, hal ini dapat membantu mempercepat dimuatnya halaman blog kita ketika diakses menggunakan browser mobile. Oh yah, trik ini hanya berlaku untuk
Cara Memasang Komentar Facebook Terbaru di Blogger
2/18/2016 7:24:00 PM
2/18/2016 7:24:00 PM
Memang sudah cukup lama blog ini tidak mengaktifkan kotak komentar Blogger, ini karena begitu banyak komentar spam yang masuk, bahkan saat ini ada empat ratusan lebih komentar yang belum di publikasikan karena beberapa di antaranya adalah komentar spam. Untuk itu sebagai alternatif lain saya pasang saja komentar Facebook di Blog ini, kode yang ditambahkan di blog ini sederhana dan singkat saja.
Cara Membuat Image Slider dengan Control Button di Blog
2/11/2016 3:52:00 AM
2/11/2016 3:52:00 AM
Setelah cukup lama blog ini tidak membagikan slider gambar, maka pada kesempatan ini akan membagikan slider gambar yang di buat hanya dengan CSS, HTMl dan tanpa JS. Sayangnya untuk menerapkan slider ini di blog, kamu harus benar-benar menyesuaikan segala ukuran yang ada di slider ini dengan template blog yang kamu gunakan. Untuk pemula, mungkin sulit juga menggunakan slider ini pada blog, tapi
Cara Membuat Gambar Background Berganti-ganti di Blogger
2/1/2016 3:43:00 AM
2/1/2016 3:43:00 AM
Sebelumnya saya sudah membagikan cara membuat warna background blog berubah-ubah, nah pada kesempatan ini saya akan membagikan cara membuat gambar background blog berubah-ubah atau berganti-ganti. Background blog yang berubah-ubah bisa menarik perhatian pengunjung, tentunya bisa digunakan untuk menunjang tampilan blog jika digunakan pada blog yang tepat. Membuat Gambar Background Blog
Widget Random Post Horisontal Efek Show Hide di Blogger
1/30/2016 11:12:00 PM
1/30/2016 11:12:00 PM
Baiklah sobat setelah beberapa waktu yang lalu saya sudah membagikan widget random post bergerak terbaru, kesempatan ini saya akan membagikan widget random post horisontal efek show hide untuk Blogger blog. Kalau biasanya kita meletakan widget randompost di sidebar/samping blog, Widget yang satu ini akan tampil horisontal di paling atas halaman blog kamu, dan tampil di seluruh halaman blog.
Membuat Widget Berdasarkan Label di Blogger (Recent Posts By Tag)
1/29/2016 9:06:00 AM
1/29/2016 9:06:00 AM
Mau tahu cara menampilkan artikel terbaru /widget recent post berdasarkan label blog? Sebelumnya saya telah membagikan 12 widget recent post dan kupulan widget popolar post keren untuk Blog Blogger, pada kesempatan ini saya akan membagikan bagaimana cara membuat widget artikel terbaru berdasarkan label Blog (Recent Posts By Tag). Widget Berdasarkan Label / Kategori di Blogger DEMO SHOW
Membuat Widget Top Commentators Warna-Warni di Blogger
1/27/2016 9:34:00 PM
1/27/2016 9:34:00 PM
Widget Top Commentators. Ok sobat pada kesempatan ini saya akan membagikan lagi sebuah widget blog untuk kamu, kali ini adalah widget top commentators, dengan widget ini kamu dapat mengetahui pengunjung yang aktif banyak memberikan komentar di blog kamu. Widget seperti ini sudah pernah di bagikan sebelumnya (baca: widget top commentators dengan avatar) bedanya widget yang sekarang dibuat menjadi
Cara Membagi postingan Menjadi Beberapa Bagian di Blogger
1/26/2016 10:04:00 PM
1/26/2016 10:04:00 PM
Kalau sobat sering baca artikel yang di bagikan di Facebook pastinya pernah melihat postingan yang di bagi menjadi beberapa bagian ini, dan dengan navigasi nomor halaman maka pembaca akan menuju ke lanjutan artikelnya. Sebenarnya saya sering bosan jika ketemu dengan artikel yang di bagi-bagi ini, karena untuk baca satu artikel saja harus load halaman berkali-kali. Tapi, apakah di antara kamu
Cara Membuat Multiple Pages Dengan Navigasi di Postingan Blogger
1/26/2016 9:41:00 PM
1/26/2016 9:41:00 PM
Tutorial kali ini saya akan membagikan bagaimana membuat multiple page di postingan blog. Pastinya sobat pernah melihat postingan yang di buat multiple page atau postingan yang di bagi dalam beberapa halaman. Kalau sobat sering baca artikel yang di bagikan di Facebook pastinya pernah melihat yang seperti ini, dimana satu postingan di bagi menjadi beberapa halaman. Di Blogger kita juga bisa
Widget Recent Post Untuk Blogger Blog (Part 4)
1/26/2016 2:16:00 AM
1/26/2016 2:16:00 AM
Masih seputar widget recent post, setelah sebelumnya saya membagikan widget recent post for Blogger part 3, sekarang saya akan membagikan widget recent post for Blogger part 4. Pastinya kamu sudah tahu apa kegunaan widget ini, widget ini bisa menampilkan artikel terbaru yang ada di blog kamu. Widget Recent Post Untuk Blogger Blog (Part 4) Berikut adalah kodenya:
</
Widget Recent Post Untuk Blogger Blog (Part 3)
1/25/2016 7:13:00 PM
1/25/2016 7:13:00 PM
Ok sobat sebagai lanjutan postingan kemarin widget recent post Blogger (Part 2) maka kali ini saya akan membagikan parttiganya widget recent post untuk Blogger blog (Part 3), widget ini menampilkan artikel terlama ehhh artikel terbaru di blog kita, hehehe. Ok langsung saja... Widget Recent Post Untuk Blogger Blog (Part 3) Berikut adalah kodenya: